Setelah bertahun tahun menduduki posisi nomer 1 di ranking Alexa, Google sepertinya harus merelakan posisi tersebut direbut Facebook untuk ranking Alexa secara global. Ranking ini bisa dilihat melalui halaman Alexa Top Site yang menampilkan ranking 500 website paling besar di dunia. Posisi nomer 1 global diduduki oleh Facebook akan tetapi secara regional US, Google masih menduduki ranking 1.
Memang Google sendiri masih terbagi ke beberapa regional negara seperti google.co.in (India), google.co.jp (Jepang) dan berbagai regional negara lainnya. Selain itu beberapa website milik Google juga masih berada di urutan yang tinggi seperti Youtube (#3) dan Blogspot (#11).
Alexa sendiri merupakan perusahaan milik Amazon yang memberi peringkat ranking sebuah sebuah website berdasarkan traffict, pageviews, link yang masuk, dan berbagai parameter lainnya.
Berita lainnya :
Yahoo ! Yahoo ! didirikan pada tahun1994 oleh David Filo and Jerry...
Facebook Akuisisi Gowalla untuk Facebook Places Facebook secara resmi telah membeli Gowalla, sebuah layanan berbasis lokasi...
Chrome.com dibeli Google untuk Browser Chrome BeritaInternet – Chrome, browser milik Google yang pertumbuhannya sangat cepat...
Youtube Capai 4 Milyar View per Hari Youtube, video sharing milik Google, mengumumkan melaui blognya telah mencapai...
Bing integrasikan Ensiklopedia Britannica, Qwiki, dan Yelp Berita Internet – Bing, mesin pencari milik Microsoft benar benar...